Sering kali kesalahan yang terjadi pada diri kita adalah kita meremehkan kekuatan dari sebuah kesederhanaan. kita memiliki kecenderungan untuk terlalu mempersulit kehidupan kita dan melupakan apa yang penting dan apa yang tidak.
kita cenderung memilih jalan yang salah untuk mencapai prestasi. cenderung untuk fokus kepada proses daripada hasil. dan ketika hidup melangkah untuk berlomba dengan dunia yang lebih luas, kita lupa bahwa kita memiliki kekuatan untuk mengatur diri kita tanpa memperdulikan apa yang terjadi diluar.
diterjemahkan dari Quote yang ditulis oleh Robert Stuberg, dan quotenya diambil dari www.worldofquotes.com.
note : klo buat saya sih, kita selalu membutuhkan proses adaptasi dalam hidup (secara kita makhluk sosial), dan hasil yang baik pun ‘biasanya’ didapatkan dari proses yang baik pula :D
have a nice day everyone …